persiapan menikah

Perawatan Menjelang Pernikahan (Foto: Pixabay)

Dari Ujung Rambut Hingga Kaki, Ini 10 Langkah Perawatan Tubuh Sebelum Menikah

Mempersiapkan hari pernikahan itu pasti melelahkan, tetapi jangan sampai lupa mempersiapkan diri sendiri. Perawatan pengantin tidak cukup sehari-dua hari. Oleh karena itu, ada baiknya mulai melakukan perawatan minimal sebulan sebelum hari pernikahan agar kulit, rambut, wajah, dan tubuh terlihat sehat dan cantik secara alami. Jadi, makeup dan hiasan pengantin dapat dikenakan secara sempurna. Berikut ini […]

Dari Ujung Rambut Hingga Kaki, Ini 10 Langkah Perawatan Tubuh Sebelum Menikah Read More »

Ilustrasi Trading Reksadana (Foto: Pixabay)

Meminang Calon Istri dengan Mahar Reksadana? Apa Saja Keunggulannya

Menikah memang membutuhkan perencanaan yang matang, terutama mengenai finansial dan mahar pernikahan. Mahar dapat diartikan sebagai pemberian wajib mempelai pria kepada mempelai wanita di saat melangsungkan akad nikah. Baru-baru ini, mahar berupa instrumen investasi reksa dana menjadi populer di kalangan generasi milenial. Lantas, seperti apa keunggulannya? 1. Unik Dalam budaya masyarakat Indonesia, mahar pernikahan selama

Meminang Calon Istri dengan Mahar Reksadana? Apa Saja Keunggulannya Read More »

Persiapan Pernikahan (Foto: Pixabay)

Pasanganmu Belum Siap Menikah, Ini yang Perlu Kamu Lakukan

Menjalin hubungan bersama dengan seseorang yang menjadikan kamu hanya tempat perhentian sementara, tentunya adalah hubungan yang tak sehat. Namun berbeda ketika kamu menjalin hubungan bersama seseorang yang mencintaimu, tetapi belum ingin menikah karena alasan tertentu. Ketika menghadapi hal itu, kamu perlu langkah yang tepat dalam menghadapinya. Menurut pakar seks, Tracey Cox, ada beberapa hal yang

Pasanganmu Belum Siap Menikah, Ini yang Perlu Kamu Lakukan Read More »

Mahasiswa (Foto: Pexels)

Makin Getol Atasi Stunting, BKKBN Beri Edukasi Mahasiswa Sebagai Calon Pengantin Masa Depan

Berdasarkan data Survei Status Gizi Balita Indonesia (SSGBI) 2019, prevalensi stunting saat ini masih berada pada angka 27,67%. Melihat keadaan ini, Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) pun makin getol untuk menuntaskan persoalan stunting ini. Salah satu upayanya yakni dengan memberikan edukasi kepada mahasiswa yang merupakan calon pengantin masa depan. Hal itu diwujudkan melalui

Makin Getol Atasi Stunting, BKKBN Beri Edukasi Mahasiswa Sebagai Calon Pengantin Masa Depan Read More »

Persiapan Menikah (Foto: Pixabay)

Pentingnya Mengenali Diri Sendiri Sebelum Menikah

Menikah bukanlah hal yang main-main. Oleh karena itu, kamu harus benar-benar siap lahir dan batin. Kamu juga perlu mengenali diri kamu sendiri sebelum melenggang ke dalam komitmen seumur hidup itu. Ada delapan kualitas esensial yang dapat kamu capai dan ukur untuk membantu mempersiapkan kita menuju pernikahan. Delapan kualitas itu adalah komitmen, kesetiaan, penerimaan, kesabaran, kepercayaan,

Pentingnya Mengenali Diri Sendiri Sebelum Menikah Read More »

Siap Nikah (Foto: Pixabay)

Harus Bagaimana Saat Pasangan Ngebet Nikah, Tetapi Kamu Belum Siap?

Tidak semua orang memiliki target hidup yang sama, termasuk soal menikah. Mungkin hal ini juga yang membuatmu bingung menghadapi pasangan yang ingin cepat-cepat menikah, sedangkan kamu sendiri belum siap. Mungkin kamu tidak ingin cepat menikah karena ada rencana yang belum tercapai atau sekadar memang belum ingin mengarah ke sana. Lalu, apa yang harus kamu lakukan

Harus Bagaimana Saat Pasangan Ngebet Nikah, Tetapi Kamu Belum Siap? Read More »

Calon Pengantin (Foto: Pixabay)

Calon Pengantin Wajib Tahu Soal Stunting, Ini Alasannya

Pasangan calon pengantin (catin) haruslah memiliki kesehatan lahir dan batin yang baik. Oleh karena itu, menentukan kapan akan punya anak, jumlah anak dan jarak kelahirannya adalah hak dan tanggung jawab dari setiap catin. Selain itu, catin wajib memahami soal pola asuh yang tepat untuk mencegah lahirnya anak stunting. Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN)

Calon Pengantin Wajib Tahu Soal Stunting, Ini Alasannya Read More »

Menikah di KUA (Foto: Pixabay)

Tahukah Kamu? Ini Syarat dan Biaya Nikah di KUA Terbaru

Menikah di Kantor Urusan Agama (KUA) bisa menjadi pilihan bagi pasangan yang akan menikah yang ingin berhemat biaya. Tak bisa dipungkiri, biaya pernikahan yang tinggi sering menjadi persoalan bagi pasangan calon pengantin. Perlu kamu ketahui, prosedur, syarat,  dan biaya nikah di KUA sudah diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) No 48 Tahun 2014 Tentang Perubahan atas

Tahukah Kamu? Ini Syarat dan Biaya Nikah di KUA Terbaru Read More »

Ilustrasi Patah Hati Gagal Menikah (Foto: Pixabay)

Pulihkan Hatimu Setelah Gagal Menikah, Yuk Bisa Yuk!

Gagal melangkah ke pernikahan bukanlah hal yang diinginkan oleh siapapun. Kegagalan itu bisa membuat hati tercabik dan seakan tak bisa bangkit lagi. Tentu butuh proses untuk menyembuhkan hati yang lara. Tak mudah memang, tetapi bukan berarti tak mungkin. Hubungan asmara yang sudah lama terjalin dan sudah di depan pintu pernikahan, bisa saja berakhir dalam waktu

Pulihkan Hatimu Setelah Gagal Menikah, Yuk Bisa Yuk! Read More »

Bulan Madu (Foto: Pexels)

Bulan Madu Hemat Masih Tetap Bisa Romantis Lho

Tak sedikit pasangan suami istri yang baru saja menikah menginginkan honeymoon alias bulan madu yang romantis dan berkesan. Untuk mendapatkan pengalaman berharga itu, kamu tidak perlu harus menghabiskan dana yang bombastis karena meskipun dilakukan dengan hemat dan sederhana, kamu tetap bisa mendapatkan pengalaman yang romantis. Kamu tetap bisa mendapatkan bulan madu yang berkesan dengan dana

Bulan Madu Hemat Masih Tetap Bisa Romantis Lho Read More »

Scroll to Top