Masalah Pernikahan

Pasangan Manipulatif (Foto: Pexels)

Pasangan Manipulatif? Ini 6 Cara Menghadapinya

Siapa sih yang mau terjebak dalam hubungan dengan pasangan yang manipulatif. Pasti enggak mau kan. Pasalnya, pasangan manipulatif memanfaatkan beberapa cara untuk membuat korbannya merasa bingung dan bahkan bisa mengubah persepsi pasangannya. Mereka biasanya sering mengendalikan pasangan dan bahkan melakukan pelecehan. Seseorang yang melalukan manipulasi biasanya memanfaatkan kelemahan dan kebaikan pasangan mereka. Selain memainkan pikiran, […]

Pasangan Manipulatif? Ini 6 Cara Menghadapinya Read More »

Pernikahan Bermasalah (Foto: Pexels)

Red Flags! Ini 6 Tanda Pernikahanmu Tidak Sehat

Oleh : Vizcardine Audinovic, PKB Kabupaten Malang – Jawa Timur Kata orang menikah itu rasanya bagai di surga. Puncak dari kebahagiaan dalam hidup adalah dengan menikah. Tapi untuk mencapai kebahagiaan tentu perlu usaha, karena tidak bisa didapatkan secara cuma-cuma. Pernikahan sama seperti tubuh kita, perlu dijaga agar tetap sehat dan berfungsi dengan baik. Pernikahan yang

Red Flags! Ini 6 Tanda Pernikahanmu Tidak Sehat Read More »

Katering Pernikahan (Foto: Pexels)

Jangan Ambil Risiko, Pilihlah Katering Pernikahan yang Aman

Salah satu unsur penting dalam pesta pernikahan adalah makanan yang enak dan cukup untuk semua tamu yang datang. Oleh karena itu, memilih katering yang tepat dan dijamin aman adalah hal yang krusial. Berikut ini beberapa tips yang bisa kamu pertimbangkan ketika akan memilih jasa katering makanan untuk pernikahanmu. 1. Cari informasi tentang katering Hal pertama

Jangan Ambil Risiko, Pilihlah Katering Pernikahan yang Aman Read More »

Fakta Pernikahanan (Foto: Pexels)

10 Fakta Pernikahan yang Wajib Diketahui Pasangan Kekasih

Pasangan kekasih yang ingin melanjutkan hubungan ke jenjang pernikahan mungkin membayangkan seperti apa kehidupan pernikahannya kelak. Kalau melihat dari unggahan media sosial, sepertinya banyak orang yang menunjukkan kebahagiaannya di hari pernikahan dan juga hari-hari setelahnya. Tetapi, apakah kehidupan pernikahan memang demikian adanya, selalu dipenuhi kebahagiaan? Setidaknya ada 10 fakta tentang kehidupan pernikahan yang perlu kamu

10 Fakta Pernikahan yang Wajib Diketahui Pasangan Kekasih Read More »

Pernikahan yang sehat (Gambar oleh 5688709 dari Pixabay)

Pentingnya Menyamakan Visi dalam Pernikahan untuk Menjaga Kesahatan Mental Pasangan

JAKARTA – Visi dalam hubungan atau relationship vision sangatlah penting dalam kehidupan pernikahan. Pasalnya, saat menikah, kamu dan pasangan sudah memiliki satu set standar nilai dan harapan berdasarkan pengalaman, cita-cita, kebiasaan, bahkan keinginan. Kalau berbagai standar nilai dan harapan tersebut tidak bentrok alias sejalan satu samalain, tak akan sulit untuk membentuk visi hubungan dengannya. Namun,

Pentingnya Menyamakan Visi dalam Pernikahan untuk Menjaga Kesahatan Mental Pasangan Read More »

Mengendalikan Emosi (Foto: Pixabay)

Ketahui Cara yang Tepat Kendalikan Emosi dalam Rumah Tangga

Bukan rahasia lagi kehidupan rumah tangga akan diwarnai persoalan-persoalan yang memancing amarah atau emosi. Persoalan itu bisa saja muncul dari kamu, pasangan, atau anak-anak. Karena masalah itu tak bisa dihindari, alangkah baiknya kalau kamu mengetahui cara mengendalikan emosi yang baik sehingga bisa mengedukasi anak-anak agar tidak lepas kendali saat emosi. Psikolog APKI, Ike Astuto Dany

Ketahui Cara yang Tepat Kendalikan Emosi dalam Rumah Tangga Read More »

Ilustrasi Putus Hubungan (Foto: Pixabay)

Agar Tak Menyesal Mengucap Kata Pisah, Perhartikan 7 Hal Ini Dulu Sebelum Memutuskan

Pernikahan memang selalu terlihat indah di awal perjalanan. Namun, semakin lama, permasalahan pun muncul silih berganti. Sebagian besar permasalahan dalam pernikahan memang bisa dibicarakan dan diselesaikan dengan baik. Tidak sedikit juga yang kusut dan menumpuk menjadi masalah baru dan ketidaknyamanan. Hal inilah yang kerap dialami pasangan suami istri hingga akhirnya memutuskan untuk berpisah. Namun, dilansir

Agar Tak Menyesal Mengucap Kata Pisah, Perhartikan 7 Hal Ini Dulu Sebelum Memutuskan Read More »

Silent Killer Pernikahan (Foto: Pixabay)

Cegah Sebelum Terlambat, Silent Killer Ini Bisa Mengancam Rumah Tanggamu

Namanya rumah tangga, pasti akan menghadapi kerikil-kerikil tajam dalam perjalannya. Ini bisa menjadi bumbu untuk semakin mendewasakan pasangan dan membuat hubungan semakin kuat. Namun, kamu dan pasangan perlu mewaspadai yang namanya silent killer alias pembunuh senyap dalam rumah tangga karena bisa mengancam pernikahanmu. Sepanjang perjalanan berumah tangga, mungkin kamu dan pasangan mengalami beberapa konflik. Hal

Cegah Sebelum Terlambat, Silent Killer Ini Bisa Mengancam Rumah Tanggamu Read More »

Tahun Pertama Pernikahan (Foto: Pixabay)

Benarkah 5 Tahun Pertama Adalah Masa Kritis Hubungan Pernikahan?

Memutuskan untuk menikah dan hidup dengan seseorang dalam waktu yang lama tentu merupakan keputusan yang besar dalam hidup. Meski kehidupan awal pernikahan terasa sangat menyenangkan dan dipenuhi cinta, tapi bukan berarti tidak ada masalah yang mungkin terjadi di kemudian hari. Masalah dalam rumah tangga dan hubungan adalah satu hal yang wajar dan hampir pasti terjadi.

Benarkah 5 Tahun Pertama Adalah Masa Kritis Hubungan Pernikahan? Read More »

Scroll to Top