Syarat Pendaftaran Pernikahan di Catatan Sipil

Pendaftaran Nikah (Foto: Pexels)

8 Langkah Cara Mendaftar Nikah secara Online

Di zaman serba digital ini, banyak urusan yang dipermudah dan praktis karena bisa dilakukan secara online alias daring. Pun soal mendaftar nikah yang juga bisa dilakukan secara online. Daftar nikah di KUA bisa dilakukan secara online. Namun tetap harus ada dokumen yang disiapkan terlebih dahulu sebelum dan sesudah melakukan pendaftaran. KUA di bawah kemenag ternyata […]

8 Langkah Cara Mendaftar Nikah secara Online Read More »

Pengantin Baru bisa dapat Surat Nikah Digital (Foto: Febry Arya/Pexels)

Kemenag Terbitkan Kartu Nikah Digital, Ini 5 Keuntungannya

Kementerian Agama menghentikan penerbitan kartu nikah fisik mulai Agustus 2021. Tenang, sebagai gantinya Kemenag telah meluncurkan Kartu Nikah Digital yang dirilis pada akhir Mei 2021. Ada beberapa keuntungan bagi pasangan pengantin yang memegang  Kartu Nikah Digital ini. Kepala Subdit Mutu, Sarana Prasarana, dan Sistem Informasi KUA Ditjen Bimas Islam, Jajang Ridwan mengatakan penggantian kartu nikah fisik

Kemenag Terbitkan Kartu Nikah Digital, Ini 5 Keuntungannya Read More »

Syarat Pendaftaran Pernikahan di Catatan Sipil (Gambar oleh Chí Nguyển Quốc dari Pixabay)

Syarat Pendaftaran Pernikahan di Catatan Sipil

Undang-Undang Republik Indonesia No 42 Tahun 1946 tentang Pencatatan Nikah, Talak, dan Rujuk mengatur tata cara dan syarat pendaftaran pernikahan di cacatan sipil untuk mendapat akta nikah. Akta nikah merupakan dokumen penting yang menjadi bukti peristiwa nikah yang sah yang mendokumentasikan pernikahan dengan pasangan. Pengesahan secara hukum suatu pernikahan biasanya terjadi pada saat dokumen tertulis

Syarat Pendaftaran Pernikahan di Catatan Sipil Read More »

Scroll to Top