headlineparenting

Imunisasi untuk Melindungi Anak (Foto: Pexels)

Bahaya Child Grooming Yang Harus Kita Ketahui

Oleh Retno Dewanti Maraknya fenomena child grooming membuat kita harus ekstra waspada. Grooming seringkali luput dari perhatian orangtua sebab tersembunyi dibalik keramahan dan kebaikan pelaku terhadap korbannya. Pelaku child grooming memiliki kemampuan membangun hubungan dekat/koneksi serta kepercayaan dengan korban/anak maupun keluarganya. Child grooming adalah tindakan yang dilakukan oleh orang dewasa untuk membangun hubungan, kepercayaan dan […]

Bahaya Child Grooming Yang Harus Kita Ketahui Read More »

Risiko Pasangan Jarak Usia Jauh

7 Alasan Membangun Sosial Emosional Pada Anak

Oleh : Retno Dewanti Perkembangan sosial emosional merupakan proses belajar menyesuaikan diri untuk memahami keadaan serta perasaan ketika berinteraksi dilingkungannya baik itu orang tua, saudara, teman sebaya atau orang lain dalam kehidupan sehari-hari. Kita pahami bahwa manusia adalah makhluk sosial. Sebagai makhluk sosial maka secara alami, manusia mempunyai kemampuan untuk berinteraksi, beradaptasi maupun bereaksi terhadap

7 Alasan Membangun Sosial Emosional Pada Anak Read More »

Cara Menegur Anak (Gambar oleh Sasin Tipchai dari Pixabay)

PENTINGNYA MENJAGA KOMUNIKASI DENGAN ANAK

Oleh : Ucy Sugiarti Setiap orang tua dan anak tentunya mengharapkan hubungan yang harmonis. Saling memahami, terbuka, mengobrol dengan santai dan jauh dari konflik. Di dalam keluarga, komunikasi berperan penting membangun keluarga yang harmonis. Komunikasi orang tua dengan anak termasuk ke dalam komunikasi interpersonal. Joseph de Vito, mendefinisikan komunikasi interpersonal sebagai proses pengiriman dan penerimaan

PENTINGNYA MENJAGA KOMUNIKASI DENGAN ANAK Read More »

Scroll to Top