November 2, 2020

Perlukah membuat perjanjian pranikah? (Foto: Freeimages)

6 Protokol Pernikahan di Masa Pandemi Corona

Biasanya, momen pernikahan selalu dihadiri banyak orang. Keluarga, kerabat, sahabat, relasi, hingga para mantan semua diundang untuk hadir. Namun, di masa pandemic corona, protokol pernikahan menjadi berbeda. Virus SARS-CoV-2 penyebab penyakit covid-19 menyebar lewat droplets atau cairan dari mulut dan hidung saat orang berbicara, batuk, atau bersin. Virus yang menyebar kemudian bisa menempel di tangan […]

6 Protokol Pernikahan di Masa Pandemi Corona Read More »

Persiapan Menikah Sebelum Bekerja (Foto oleh Maddog 229 dari Pexels)

Tips Hemat Menikah di Masa Pandemi Corona

Niat baik jangan ditunda-tunda. Begitu kata bijak dari orangtua yang menganjurkan kita segera menikah setelah siap usia, siap finansial, siap fisik, siap mental, juga siap calon pasangannya. Karena itu, meskipun masih dalam situasi pandemi, banyak pasangan yang melanjutkan rencana menikah di masa pandemi corona. Menikah di masa pandemi harus lebih berhati-hati dan taat protokol untuk

Tips Hemat Menikah di Masa Pandemi Corona Read More »

Scroll to Top