October 20, 2020

Mulailah diskusi pengelolaan keuangan keluarga sebelum menikah. (Foto: Pixabay)

Diskusi Rencana Pengelolaan Keuangan Keluarga Sebaiknya Dimulai Sebelum Menikah

Beberapa pasangan baru terbuka soal keuangan setelah menikah sehingga tak sedikit yang merasa kecewa begitu mengetahui posisi keuangan keluarga yang baru mereka bentuk. Bahkan, permasalahan ini bisa menjadi sumber masalah di awal pernikahan. Karena itu, sebaiknya mulailah berdiskusi tentang rencana pengelolaan keuangan keluarga sebelum menikah. Menghindari topik tentang keuangan dianggap cara yang aman untuk memperlancar […]

Diskusi Rencana Pengelolaan Keuangan Keluarga Sebaiknya Dimulai Sebelum Menikah Read More »

Story Telling Bisa Mengatasi Kecanduan Gadget pada Anak

Mencegah Ketergantungan Gadget pada Anak dengan Story Telling

Saat pandemi seperti ini, sekolah anak-anak dilakukan jarak jauh #DiRumahAja dengan menggunakan gadget. Sehingga anak cenderung kecanduan gadget jika tidak dikontrol. Selain untuk sekolah, anak biasanya menggunakan gadget untuk permainan sampai lupa waktu hingga kecanduan. Kecanduan ini akan berdampak negatif karena kemana pun ia pergi tentu tidak bisa lepas dari gadget tersebut, bahkan makan pun

Mencegah Ketergantungan Gadget pada Anak dengan Story Telling Read More »

Scroll to Top