July 23, 2020

Tips Menggadaikan Barang (Gambar oleh Steve Bidmead dari Pixabay)

Perencanaan Finansial Setelah Menikah

Setelah menikah, suami istri tentu memiliki cita-cita bersama yang ingin diraih. Untuk menggapai cita-cita tersebut dibutuhkan persiapan finansial sehingga terbentuklah perencanaan finansial keluarga. Idealnya, kejujuran kemampuan finansial sudah dibicarakan ketika merencakanan pernikahan. Mengapa sudah harus jujur finansial padahal belum menikah? Agar ada rasa nyaman setelah menikah, tidak ada rasa kecewa atau merasa dibohongi secara finansial. […]

Perencanaan Finansial Setelah Menikah Read More »

Lesty menghadiri pernikahan mantan (foto coutersy tribunnews)

Haruskah Menghadiri Pernikahan Mantan?

Pertanyaan haruskah menghadiri pernikahan mantan hanya punya dua jawaban, ya atau tidak. Lantas mana jawaban yang tepat? Tenang, kamu hanya perlu bertanya pada hatimu sendiri kok nggak perlu tanya orang lain. Jawabannya, bisa jadi ya kalau kamu sudah move on dari mantan. Kamu tak merasa menyesal putus dari mantan. Istilahnya, hatimu sudah selesai darinya. Kalau

Haruskah Menghadiri Pernikahan Mantan? Read More »

Panduan KB di Masa New Normal

Tanya Tim Ahli: Bagaimana Cara Mengatasi Stress?

Tanya Tim Ahli: Bagaimana cara mengatasi stress dalam rumah tangga? Terimakasih (SY) Tim Ahli* Menjawab: (*Ike Astuti Dany Rosani, S.Psi., M.Psi., Psikolog  (APKI)) Setelah menikah, masing-masing pasangan akan dihadapkan pada kondisi yang kompleks dan hal ini rentan menimbulkan stres. Stress yang tidak dikelola dengan baik akan berdampak negatif  pada psikologis (seperti: cemas, khawatir, depresi, marah,

Tanya Tim Ahli: Bagaimana Cara Mengatasi Stress? Read More »

Scroll to Top